Bukankah tujuan membuat Stiker Label Kemasan agar produk Anda semakin dikenal calon pelanggan? Oleh karena itu pentingnya membuatnya menjadi lebih menarik sehingga calon pelanggan Anda ingin mengenal lebih dekat dan berpotensi akan membeli produk Anda.
Sudah sejak lama kemasan merupakan alat paling efektif untuk memasarkan produk Anda agar mudah diketahui banyak orang dan memikat konsumen. Tidak hanya sebagai memperindah tampilan produk saja, ada fungsi yang lebih penting dari Stiker label kemasan yakni menyajikan segala informasi berkaitan dengan produk. Misalnya komposisi, varian produk, dan masih banyak lagi.
Selain itu, dengan menambahkan stiker label kemasan tentu akan memberikan nilai lebih serta menumbuhkan kepercayaan konsumen pada produk Anda. Kebanyakan orang cenderung memilih produk yang memiliki label kemasan daripada produk yang belum memilikinya.
Mengingat pentingnya Stiker Label Kemasan yang memberikan dampak yang signifikan terhadap produk Anda, pada kesempatan kali ini Bebas Bikin akan memberikan informasi mengenai beberapa hal yang perlu diperhatikan saat akan mencetak Stiker Label Kemasan yang menarik dan memikat pelanggan Anda.
Tentukan Jenis Stiker Label Kemasan yang Ingin Digunakan
Inilah langkah pertama dan penting yang jangan sampai luput dari perhatian yakni menentukan jenis stiker label yang ingin digunakan pada produk Anda. Selalu diingat dalam memilih stiker label disesuaikan dengan kebutuhan dan jenis produk Anda.
Di Bebas Bikin menyediakan beragam jenis Stiker Label kemasan yang masing-masing memiliki karakteristik tersendiri yang bisa disesuaikan kebutuhan Anda sebagai berikut:
1. Stiker Label Vinyl
Cetak stiker label vinyl merupakan salah satu hal penting untuk pengenalan produk atau brand kepada calon konsumen. Stiker vinyl sangat cocok untuk kemasan makanan.
Stiker Label berfungsi sebagai Identitas produk anda adalah krusial bagi konsumen untuk mengenal produk anda lebih dalam. Ada pilihan laminasi glossy & doff serta dilengkapi dengan opsi jenis potongan Kiss Cut & Die Cut yang dapat disesuaikan kebutuhan anda.
Spesifikasi Stiker Vinyl:
– Sticker vinyl bahan transparan terbuat dari plastik yang bertekstur lentur, bersifat tanan air dan tidak dapat dirobek dengan tangan.
– Tidak mudah robek.
– Tidak mudah luntur.
– Bahan tahan air.
– Permukaan bahan Doff.
Spesifikasi Cetak Stiker Label Vinyl:
-Stiker Vinyl A3 (32 cm x 48 cm).
-Area cetak 31 cm x 47 cm.
2. Stiker Label Hologram
Jadikan brand anda unik dan mudah dikenal dengan Stiker Hologram. Disarankan digunakan untuk produk minuman karna tahan air dan tidak mudah luntur.
Identitas produk anda adalah krusial bagi konsumen untuk mengenal produk anda lebih dalam. Cetak Stiker Label Custom Hologram tersedia dalam laminasi glossy & doff dilengkapi dengan pilihan jenis potongan Kiss Cut & Die Cut.
Spesifikasi Stiker Label Hologram:
– Sticker hologram bahan Quantac Silver terbuat dari plastik yang bertekstur lentur, bersifat tahan air dan tidak dapat dirobek dengan tangan.
– Jenis potong : Kiss Cut / Die Cut.
– Jenis Laminating : Laminating Doff / Glossy.
– Bahan tahan air.
– Tidak mudah robek.
– Tidak mudah luntur.
– Gambar desain dicetak dengan teknologi Print UV
Spesifikasi Cetak Stiker Hologram:
– Stiker hologram A3 (32 cm x 48 cm).
– Area cetak 31 cm × 48 cm.
3. Stiker Label Silver
Cetak stiker label silver untuk kemasan produk makanan atau minuman. Stiker Silver sebagai bentuk elegant brand Anda. Stiker Label berfungsi sebagai Identitas produk anda adalah krusial bagi konsumen untuk mengenal produk anda lebih dalam.
Cetak Label Silver dengan logo produk anda makin mudah ditemani pilihan jenis potongan Kiss Cut & Die Cut dilengkapi dengan pilihan laminasi glossy dan doff.
Spesifikasi Stiker Label Silver :
– Sticker silver bahan quantac Silver terbuat dari plastik yang bertekstur lentur
– bersifat tahan air dan tidak dapat dirobek dengan tangan.
– Pilih varian jenis potong jika ingin menggunakan Kiss Cut / Die Cut.
– Pilih varian laminating jika ingin menggunakan Laminating Doff / Glossy.
– Bahan tahan air.
– Tidak mudah robek.
– Tidak luntur.
Spesifikasi Cetak:
– Stiker Label Silver A3 (32 cm x 48 cm).
– Area cetak 31 cm x 47 cm
4. Stiker Label Gold
Cetak Stiker Label gold cocok sebagai stiker kemasan produk, maksimalkan branding produk dengan stiker label gold. Promosikan brand Anda dengan elegan dan berkelas dengan Stiker Label Custom Gold. Tersedia dalam pilihan jenis laminasi glossy dan doff dilengkapi dengan opsi jenis potongan Kiss Cut & Die Cut.
Spesifikasi Stiker Label Gold:
– Sticker label gold bahan quantac gold terbuat dari plastik yang bertekstur lentur, bersifat tahan air dan tidak dapat dirobek dengan tangan.
– Pilih varian jenis potong jika ingin menggunakan Kiss Cut / Die Cut.
– Tersedia 2 varian tekstur Doff dan Glossy.
– Bahan tahan air.
– Tidak mudah robek.
– Tidak luntur.
Spesifikasi Cetak:
-Stiker Gold A3 (32 cm x 48 cm).
-Area cetak 31 cm x 47 cm.
5. Stiker Label Chromo
Jadikan brand/produk anda terkenal dengan Stiker Chromo. Stiker Label Custom berfungsi sebagai identitas produk anda adalah krusial bagi konsumen untuk mengenal produk anda lebih dalam. Cetak Stiker Chromo tersedia dengan laminasi glossy & doff dilengkapi dengan opsi cutting Kiss Cut & Die Cut.
Spesifikasi Stiker Chromo:
– Sticker chromo terbuat dari bahan kertas. Bahan ini kadang mendapat sebutan Mirror Coat karena mengkilap, berkilau dan seolah-olah kita dapat bercermin.
– Pilihan jenis Potong Kiss Cut/Die Cut maupun tanpa potongan.
– Pilihan jenis Finishing laminating jika ingin menggunakan Laminating Doff / Glossy.
– Mudah robek.
– Tidak luntur.
– Bahan tidak tahan air.
– Permukaan bahan semi glossy.
Spesifikasi Cetak:
– Stiker Label Chromo A3 (32 cm x 48 cm).
– Area cetak 31 cm x 47 cm.
Perhatikan Pada Bagian Bleed
Hal berikutnya yang harus diperhatikan yakni dengan menambahkan bleed pada desain stiker label kemasan Anda. Bleed berfungsi sebagai menghindari desain agar tidak ikut terpotong sehingga aman saat proses cutting nantinya.
Tambahkan bleed kira-kira dengan jarak 1/8 inci yang berguna untuk memberikan pergeseran halus pada saat proses cutting Stiker Label. Adanya bleed juga sekaligus menghindari untuk memiliki irisan putih yang bisanya terdapat di bagian pinggir desain.
Kreasikan Desain Sederhana dan Unik Sesuai Kebutuhan Promosi
Kini beranjak mengenai desain stiker label kemasan yang bisa Anda kreasikan dengan menggunakan desain sederhana dan unik. Dengan menggunakan desain sederhana memudahkan dalam mempromosikan produk dan sekaligus keunikan desain stiker label Anda menjadi ciri khas yang akan menarik minat konsumen Anda.
Desain Sederhana memungkinkan proses mendesain menjadi lebih mudah daripada membuat desain yang sulit saat eksekusinya. Anda menjadi lebih bisa terfokus mengenalkan dan menonjolkan manfaat produk. serta memudahkan dalam menyesuaikan kebutuhan promosi.
Desain sederhana juga dapat membantu meminimalisir kesalahan saat proses mencetak Stiker Label nantinya daripada harus mencetak desain rumit yang memiliki resiko kesalahan cetak yang tinggi.
Perhatikan dalam Pemilihan Warna Desain
Pemilihan warna juga termasuk faktor penting selain desain sederhana karena memegang peranan penting pada stiker label kemasan Anda. Dengan pemilihan warna dan mengkombinasikannya dengan baik tentu akan membuat tampilan produk Anda lebih menarik.
Setelah memilih pilihan kombinasi warna yang diinginkan selanjutnya memperhatikan dalam penerapannya misalnya warna untuk gambar produk dan warna latar belakang hindari pemilihan warna yang gelap maupun warna yang memiliki kontras tinggi.
Cetak Stiker Label Custom Anda di Bebas Bikin
Bila beberapa faktor teknis diatas mulai pemilihan jenis stiker label hingga dalam hal desain sudah dilakukan, sekarang saatnya berlanjut ke proses mencetak stiker label desain sendiri.
Anda bisa memilih Bebas Bikin sebagai partner cetak stiker label kemasan untuk mendukung promosi produk Anda sehingga semakin dikenal dan menarik minat banyak calon konsumen.
Di Bebas Bikin Anda bisa memilih spesifikasi Stiker Label Kemasan mulai dari pilihan jenis cutting yakni Die Cut & Kiss Cut serta ada pilihan laminasi Doff & laminasi Glossy yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan Anda.
Tidak hanya itu, setiap pemesanan Stiker Label Kemasan di Bebas Bikin secara otomatis Anda mendapatkan layanan jasa desain Gratis! Cukup kirimkan konsep desain yang diinginkan ke Whatsapp Bebas Bikin atau via email design@bebasbikin.com untuk selanjutnya tim desain Bebas Bikin akan memproses desain sesuai kebutuhan Anda.